SMARTNURVILLAGE
Website Publikasi Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM)
Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
Kegiatan pengembangan kewirausahaan Perempuan Desa
“Digital Marketing sebagai Katalisator Kewirausahaan Perempuan Desa: Model Inovasi untuk Usaha Rintisan Berbasis Potensi Lokal”
Desa Sukamanah, Kec. Cigalontang, Kab Tasimalaya
Program Kami
Workshop dan Pelatihan
Workshop dan pelatihan terkait pengemabngan produk yang menarik serta pemasaran digital melalui media sosial dan platform penjualan online.
Bimbingan
Bimbingan dan pemantauan untuk para pelaku usaha dalam mengembangkan usahanya terutama di pasar online.
Masyarakat Binaan
Perempuan Binaan
1
+
Keluarga
1
+
RW (Rukun Warga)
0
PRODUK USAHA




Dokumentasi Kegiatan
03.
Materi
Materi Pelatihan dan Bimbingan Digital Marketing
Artikel
[blocksy_posts limit="3" has_pagination="no"]
Mari Bergerak Bersama
Mari berkolaborasi dalam pengembangan kewirausahaan perempuan Desa untuk mewujudkan keluarga dan Desa yang sejahtera.
